WANHEARTNEWS.COM - Ada momen menarik tertangkap kamera ketika Presiden Joko Widodo bertemu dengan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden.
Pertemuan Jokowi dan Biden ini terjadi di Scottish Event Campus (SEC), Glasgow, Skotlandia, Senin (1/11/2021).
Dari foto yang beredar luas di media maupun media sosial, tampak Biden sedang berbicara dengan menatap Jokowi.
Sementara Jokowi malah asyik menunduk melihat kertas yang dipegangnya.
Tingkah Jokowi ini dinilai tidak beretika.
"Etika komunikasi, jika lawan sedang berbicara serta gerakan tangan dan mata juga tertuju kepada kita, jangan sekali-kali alihkan pandangan ke obyek lain. Tidak sopan apalagi pertemuan two-sided antar kepala negara. Cc @addiems bagaimana menurutmu?" ujar netizen M. Syaikhu Mochtar @SyaikhuMochtar yang membagikan foto di atas di akun twitternya, Sabtu (6/11/2021).
Netizen ramai menanggapi foto ini.
Gempar! Pertemuan 2 Kepala Negara, Biden Berbicara, Jokowi Sibuk Baca Contekan Kata akun @abu_waras
Gempar! Pertemuan 2 Kepala Negara, Biden Berbicara, Jokowi Sibuk Baca Contekan.
— 🇲🇨 Lambe Waras 🇲🇨 (@abu_waras) November 6, 2021
Jenius mbahmu! https://t.co/JK4J9yDqsd
"Sesederhana keeping eye to eye connection sih harusnya pada tau. Tapi mungkin karena belio sibuk ama teks, jadi yaa gitu deh....," komen @RhAshadi.
Ada pula yang nyindir alus.
"Berpikir positif aja.... mungkin beliau lagi nyari terjemahan nya... Dan nyari contekan jawabannya sapa tahu dapat di google," kicau akun @ryo2405.
Etika komunikasi, jika lawan sdg berbicara serta gerakan tangan dan mata jg tertuju kpd kita, jgn sekali2 alihkan pandangan ke obyek lain. Tdk sopan apalagi pertemuan bilateral antar kepala negara.
— M. Syaikhu Mochtar (@SyaikhuMochtar) November 5, 2021
Cc @addiems bgm mnrtmu? pic.twitter.com/sMoAdBgkI8