WANHEARTNEWS.COM - Sekarang katanya era teknologi 4.0, era disrupsi.
Disrupsi adalah fenomena adanya sejumlah perubahan masif yang mengubah sistem tatanan yang lama menjadi sebuah sistem baru.
Disrupsi ini dilakukan umumnya untuk lebih mempermudah.
Namun, era disrupsinya Pertamina ini terbalik dari disrupsi pada umumnya.
Misalnya pembayaran Tol yang semula pakai tunai kemudian diubah jadi menggunakan non tunai, tujuannya memotong waktu di pintu masuk dan keluar tol. Sehingga mengurangi kemacetan.
Tiket bioskop yang semula mesti antri, melalui aplikasi online jadi gak perlu antri dan nungguin jam tayangnya.
NAH... kalau di Pertamina era Ahok ini disrupsinya yang tadinya mudah malah jadi susah.